Semuanya menyisakan potongan hangat. ketika kusatukan lagi, terasa seperti perapian ketika tubuh menggigil beku. Tapi juga ada semilir dingin yang merasuk kalbu. dingin yang asing dan tidak pernah ku temui sebelumnya. aneh. kemudian membangunkanku dari tidur panjang, tersadar bahwa kehangatan itu abnormal dan akan pergi berlalu. Bukan seperti dulu lagi, bukan bagian dariku lagi, melainkan.. ini hanya ingatan yang kembali satu kali setiap beberapa putaran musim.
Hidup itu aneh, tapi juga menyenangkan.
Ya sudah lah.
Aku hanya rindu.
No comments:
Post a Comment
gelembung-gelembung sabun!